
Fakultas Arsitektur dan Desain (FAD) Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW) kembali mengadakan Seminar Nasional dengan tema Energy Efficient for Sustainable for Living yang menghadirkan Dr. Eng. M. Donny Koerniawan S.T., M.T. (Dosen Arsitektur ITB), Dr.-Ing Sita Yuliastuti, S.T., M.Eng (Dosen Arsitektur UKDW) dan Surendro (Rating Development Manager Green Building Council Indonesia) sebagai pembicara.